Macam-macam Bentuk Karawitan
Ada tiga macam bentuk, diantaranya :
1. Karawitan Sekar adalah jenis karawitan yang terbentuk melalui penyajian suara manusia (vokal).
2. Karawitan Sekar Gending adalah bentuk karawitan yang terbentuk melalui penyajian alat musik/instrumen atau waditra.
3. Bentuk karawitan yang disajikan melalui perpaduan antar suara manusia (vokal) dengan alat musik/instrumen atau waditra.
Ada tiga macam bentuk, diantaranya :
1. Karawitan Sekar adalah jenis karawitan yang terbentuk melalui penyajian suara manusia (vokal).
2. Karawitan Sekar Gending adalah bentuk karawitan yang terbentuk melalui penyajian alat musik/instrumen atau waditra.
3. Bentuk karawitan yang disajikan melalui perpaduan antar suara manusia (vokal) dengan alat musik/instrumen atau waditra.
Karawitan Sekar
Karawitan sekar terdiri atas :
Karawitan sekar terdiri atas :
- Sekar Tandak adalah sekar atau lagu yang terikat
oleh wiletan atau birama, diantaranya :
- Lagu-lagu panambih tembang Sunda/Cianjuran.
- Lagu-lagu kawih Sunda atau lagu-lagu kepesindenan.
- Lagu-lagu pupuh sekar tandak.
- Sekar Irama Merdika adalah sekar atau lagu yang
tidak terikat oleh wiletan atau birama, seperti :
- Lagu-lagu pupuh
- Lagu-lagu tembang Sunda/Cianjuran.
- Lagu-lagu pupuh sekar irama merdika.
Karawitan Gending
Yang termasuk jenis karawitan gending diantaranya :
- Lagu-lagu Degung Klasik yang instrumentalia
seperti lagu :Ladrak, Pajajaran Kintel Bueuk, manintin Serang, Mayu
Selas, dan lain-lain.
- Gending Wanda Anyar ; gending wanda anyar
merupakan ciptaan komposisi gending baru yang diciptikan oleh H. Koko
Koswara dan Nano, S. Gending wanda anyar biasanya memiliki tema, isi, dan
tujuan.
- Kecapi suling (instrumentalia)
- Gambangan
- Overture
- Gending karatagan pada acara pembukaan
pertunjukan wayang golek.
Karawitan Sekar
Gending
Jenis karawitan sekar
gending, diantaranya :
- Lagu-lagu sekar gending, seperti lagu : Gerimis
kasorenankeun, Gupay Lembur, Gupay Pileleuyan, Hujan Munggaran, dan
lain-lain.
- Lagu-lagu sempal guyon kawih Sunda, seperti lagu
:Kasenian, lagu Kareta Api, Lagu Berkat Katitih Mahal,dan lain-lain.
- Gending Karesmen : Gending Karesmen Si
Kabayan, Lutung Kasarung, Dayang Sumbi, gending Karesmen
Pitaloka Citraresmi, dan lain-lain.
16.57
Unknown
0 komentar :
Posting Komentar